Senin, 29 Oktober 2012

Branching/Percabangan di Ruby

Branching / percabangan adalah proses pengambilan keputusan dari dua pilihanatau lebih untuk mendapatkan suatu keputusan dalam bahasa pemrograman.
dalam bahasa pemrograman ruby ada beberapa source code yang dapat digunakan. anda dapat menggunakan "if-elsif-else" atau menggunakan "case-when". cara penulisanya seperti ini :

jika branching/percabangan menggunakan "case-when"  :

case
    when kodisi1==kondisi2
      isi pilihan
    when konsisi2==kondisi3
      isi pilihan
 end

jika menggunakan branching/percabangan "case-when", when menanyakan "jika" kondisi1=kondisi2 maka pengambilan keputusan jatuh pada when yang pertama dan akan memproses isi dari keputusan tersebut. dan jika pilihan tidak ada pada kondisi pertama maka akan dilanjut kondisi berikutnya dan jika tidak ada keputusan yang diambil maka kembali kepada case dan berhenti.

jika branching/percabangan menggunakan "if-elsif-else" :

if kondisi1==kondisi2
  isi kondisi
elsif kondisi2==kondisi3
  isi kondisi
else
  isi kondisi
end

jika menggunakan branching/percabangan "if-elsif-else", maka if menyatakan jika kondisi pertama dan jika kondisi pertama tidak ada maka dilanjutkan elsif kondisi kedua dan seterusnya. dan ketika keputusan yang diambil tidak ada dalam branching maka else yang artinya pilihan tidak ada sehingga branching akan berhenti.

0 komentar:

Posting Komentar